Hasil Lengkap All England 2022 Babak 32 besar Indonesia Loloskan 9 Pemainnya

Indonesia berhasil meloloskan 9 Atletnya ke babak ke 2 All England 2022. Di sektor tunggal putra Indonesia meloloskan 2 pemainnya, gadan campuran 2 pasangan, ganda putri 1 pasangan, ganda putra 4 pasangan .

Sementara itu ada 6 pasangan yang tidak lolos ke babak selanjutnya. Di sektor tunggal putra 1 orang , ganda putra 2 pasangan, ganda campuran 2 pasangan dan tunggal putri 1 orang.

Selamat untuk yang lolos dan yang belum lolos tetap semangat buat event-event selanjutnya

lolos 
  • Hendra/Ahsan
  • Jonatah Christie
  • Leo/Daniel
  • Gresia/Apriyani
  • Bagas/Fikri
  • Kevin/Marcus
  • Anthony Ginting
  • Dejan/Gloria
  • Praveen/Melati
Tidak lolos
  • Shesar Hiren Rhustavito
  • Rinov/Mentari
  • Fajar/Rian
  • Pramudya/Yacob
  • Gregoria M Tunjung
  • Andan/Mychelle
Hasil Lengkap All England 2022 Babak 32 besar

Post a Comment

Previous Post Next Post