Jadwal Final Indonesia Open 2022 : China 4 Wakil, Jepang Pastikan 1 Gelar Juara

 Indonesia Open 2022 telah memasuki babak Final dan akan mempertemukan pemain pemain terbaik yang sudah melalui perjalanan panjang dari penyisihan hingga bisa memasuki babak puncak atau babak Final Indonesia Open 2022.


Pada babak Final ini China memiliki perwakilan paling banyak dengan 4 wakil di 4 sektor di ajang Indonesia Open 2022 ini. Hanya ganda putri saja yang tidak ada perwakilan dari China yang lolos di ajang ini.


Sementara itu Jepang juga mengirimkan 3 wakilnya di babak Final dan sudah memastikan 1 gelar juara Indonesia Open 2022 pada sektor ganda putri. Sementara itu China Taipei, Korea Selatan dan  Denmark memiliki 1 wakilnya di babak Final.

Baca Juga: 

Info Olahraga


Pertarungan seru akan terjadi pada sektor ganda campuran, dimana pasangan Yuta/Arisa akan menghadapai pasangan Zheng Siwei/Huang Yaqiong, dimana kedua pasangan ini memiliki permainan yang sangat cepat dan akan menyajikan pertarungan yang luar biasa.


Untuk lebih lengkapnya mengenai jadwal Final Indonesia Open 2022 bisa dilihat dibawah ini.



Post a Comment

Previous Post Next Post